By using this site, you agree to the Privacy Policy and Terms of Use.
Accept
Slentingan.comSlentingan.com
Aa
  • Beranda
  • Nasional
  • Pemerintahan
  • Politik
  • Hukum
  • Ekbis
  • Pendidikan
  • Gaya Hidup
Reading: Kakanwil Zaeroji Harap Kalapas/Karutan Baru Tingkatkan Profesionalitas dan Soliditas
Share
Slentingan.comSlentingan.com
Aa
  • Beranda
  • Gaya Hidup
  • Hukum
  • Nasional
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik
  • Indeks
Search
  • Kategori
    • Nasional
    • Pemerintahan
    • Politik
    • Hukum
    • Kejaksaan
    • Imigrasi
    • Pertanahan
    • Pemasyarakatan
  • Kategori
    • Ekbis
    • Seni Budaya
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Kerjasama dan Iklan
  • Pedoman Media Siber
© 2023 - Slentingan.com
Headlines

Kakanwil Zaeroji Harap Kalapas/Karutan Baru Tingkatkan Profesionalitas dan Soliditas

By Admin Rabu, 2 Nov 2022
Share
Kakanwil Kemenkumham Jatim Zaeroji melantik pejabat baru di Aula Kanwil Kemenkumham Jalan Kayoon Surabaya.

SURABAYA, Slentingan.com – Sebanyak 21 Kepala UPT Pemasyarakatan dilantik dan diambil sumpah oleh Kakanwil Kemenkumham Jatim Zaeroji, Rabu (2/11). Zaeroji berharap, para pejabat baru meningkatkan profesionalitas dan soliditas.

Total ada 85 pejabat administrasi dan fungsional yang dilantik di Aula Raden Wijaya Kanwil Kemenkumham Jatim. Sepuluh diantaranya adalah kepala lapas. Ada juga tujuh kepala rumah tahanan negara. Termasuk juga tiga orang kepala balai pemasyarakatan dan seorang kepala rupbasan.

Dalam sambutannya, Zaeroji memberikan harapan khusus kepada kalapas/ karutan baru. Yaitu agar memiliki budaya kerja pelayanan prima untuk meningkatkan profesionalitasnya. Baik dalam aspek birokrasi, pengamanan maupun pelayanan serta pembinaan.

“Sebagai satuan kerja yang punya risiko tinggi, sudah seharusnya aspek keamanan dan ketertiban di lapas/ rutan harus diutamakan,” tegas mantan Sesditjen Imigrasi ini.

Baca Juga:  Kakanwil Zaeroji: Pelatihan Kemandirian Harus Punya Outcome yang Jelas

Selain profesional, Zaeroji juga mengingatkan agar jajaran pemasyarakatan juga loyal. Soliditas antar petugas pemasyarakatan harus dijaga.

“Kalau tim kita solid, saya yakin petugas kita tak akan mudah terpecah belah, sehingga bisa menciptakan suasana kondusif dalam lapas/ rutan,” harapnya.

Pria kelahiran Samarinda ini juga menekankan agar lapas/ rutan juga mengoptimalkan peran intelijen pemasyarakatan. Tujuannya, agar bisa mengantisipasi potensi gangguan kemanan dan ketertiban.

“Kedepankan aspek preventif dan preemtif, perkuat manajemen dan mitigasi risiko,” pesannya.

Terakhir, Zaeroji berpesan agar seluruh jajarannya menjaga netralitas dalam pemilu. Mengingat saat ini sudah memasuki tahapan pemilu serentak 2024. Seorang ASN, ujar Zaeroji, harus bebas dari segala bentuk pengaruh mana pun dan tidak memihak pada kepentingan siapa pun termasuk dalam pemilu.

Baca Juga:  Kemenkumham Jatim Juara Umum IIPA dan PR Kumham Awards 2021

“Bijak dalam bermedia sosial, dan harus bisa memilih dan memilah, mana berita yang kebenarannya dapat dipertanggungjawabkan atau sekedar berita hoax,” tutupnya. (HUM/BAD)

TAGGED: #ditjenpemasyarakatan, #kemenkumhamjatim, #pemasyarakatan, #ZAEROJI
Admin Rabu, 2 Nov 2022 Rabu, 2 Nov 2022
Share this Article
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Telegram
Ad imageAd image
BERITA TERBARU
Kepala Kanwil Kemenkumham Jatim, Haris Sukamto, menyaksikan Direktur Kekayaan Intelektual, Razilu menyerahkan sertifikat paten kepada warga Malang.
Kemenkum Jatim Gaspol Lindungi Warisan Lokal Lewat Indikasi Geografis
Sabtu, 28 Jun 2025
Wamen Ossy Darmawan, melakukan peninjauan ke Kantor Pertanahan (Kantah) Kota Denpasar.
Tinjau Kantah Kota Denpasar, Wamen ATR/Waka BPN Tekankan Pentingnya Budaya Melayani
Sabtu, 28 Jun 2025
Ketua Komisi A DPRD Surabaya, Yona Bagus Widyatmoko
DPRD Surabaya Warning Pansel Sekda: Jangan Jadi Ajang Bagi-Bagi Kursi Politik!
Sabtu, 28 Jun 2025
Kepala Badan Intelijen Negara Daerah (Kabinda) Maluku Utara, Laksma TNI Moch. Hamzah S. W., S.E bersama Kakanwil Ditjen Imigrasi Maluku Utara, Mohammad Ridwan.
Silaturahmi Berbuah Strategi: Imigrasi Malut Gandeng Kabinda Perkuat Lini Depan Keamanan
Sabtu, 28 Jun 2025
Ad imageAd image
Ad imageAd image

NASIONAL

Adies Kadir, Wakil Ketua DPR RI, juga anggota Tim Pengawas Haji DPR RI.

Temukan Sejumlah Masalah, Timwas DPR RI Siapkan Evaluasi Menyeluruh Pelaksanaan Haji 2025

Rabu, 11 Jun 2025
Wali Kota Surabay Eri Cahyadi memberikan keterangan kepada wartawan soal Covid-19.

Kementerian Kesehatan Terbitkan SE Covid-19, Wali Kota Eri Cahyadi Imbau Pakai Masker

Selasa, 3 Jun 2025
Wakil Ketua DPR RI, Adies Kadir dari Fraksi Partai Golkar.

Jelang Puncak Haji, DPR RI dan Kemenag Gelar Rapat Koordinasi Bahas 3 Masalah Krusial

Senin, 2 Jun 2025
Jan Hwa Diana dikeler ke ruang penyidik Subdit Renakta Ditreskrimum Polda Jatim

Jan Hwa Diana Tahan Ratusan Ijazah Sejak 2019, Sebagai Jaminan Selama Bekerja

Minggu, 25 Mei 2025

BERITA POPULER

Silaturahmi Berbuah Strategi: Imigrasi Malut Gandeng Kabinda Perkuat Lini Depan Keamanan

DPRD Surabaya Warning Pansel Sekda: Jangan Jadi Ajang Bagi-Bagi Kursi Politik!

Kemenkum Jatim Gaspol Lindungi Warisan Lokal Lewat Indikasi Geografis

Tinjau Kantah Kota Denpasar, Wamen ATR/Waka BPN Tekankan Pentingnya Budaya Melayani

Berita Menarik Lainnya:

Kepala Kanwil Kemenkumham Jatim, Haris Sukamto, menyaksikan Direktur Kekayaan Intelektual, Razilu menyerahkan sertifikat paten kepada warga Malang.

Kemenkum Jatim Gaspol Lindungi Warisan Lokal Lewat Indikasi Geografis

Sabtu, 28 Jun 2025
Wamen Ossy Darmawan, melakukan peninjauan ke Kantor Pertanahan (Kantah) Kota Denpasar.

Tinjau Kantah Kota Denpasar, Wamen ATR/Waka BPN Tekankan Pentingnya Budaya Melayani

Sabtu, 28 Jun 2025
Ketua Komisi A DPRD Surabaya, Yona Bagus Widyatmoko

DPRD Surabaya Warning Pansel Sekda: Jangan Jadi Ajang Bagi-Bagi Kursi Politik!

Sabtu, 28 Jun 2025
Kepala Badan Intelijen Negara Daerah (Kabinda) Maluku Utara, Laksma TNI Moch. Hamzah S. W., S.E bersama Kakanwil Ditjen Imigrasi Maluku Utara, Mohammad Ridwan.

Silaturahmi Berbuah Strategi: Imigrasi Malut Gandeng Kabinda Perkuat Lini Depan Keamanan

Sabtu, 28 Jun 2025

© 2023 - Slentingan.com

  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Kerjasama dan Iklan
  • Pedoman Media Siber
Selamat Datang!

Sign in to your account

Lost your password?