By using this site, you agree to the Privacy Policy and Terms of Use.
Accept
Slentingan.comSlentingan.com
Aa
  • Beranda
  • Nasional
  • Pemerintahan
  • Politik
  • Hukum
  • Ekbis
  • Pendidikan
  • Gaya Hidup
Reading: Ini yang Dilakukan Wakil Wali Kota Surabaya Armuji Selesaikan Masalah Persalinan Seorang Ibu
Share
Slentingan.comSlentingan.com
Aa
  • Beranda
  • Gaya Hidup
  • Hukum
  • Nasional
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik
  • Indeks
Search
  • Kategori
    • Nasional
    • Pemerintahan
    • Politik
    • Hukum
    • Kejaksaan
    • Imigrasi
    • Pertanahan
    • Pemasyarakatan
  • Kategori
    • Ekbis
    • Seni Budaya
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Kerjasama dan Iklan
  • Pedoman Media Siber
© 2023 - Slentingan.com
Pemerintahan

Ini yang Dilakukan Wakil Wali Kota Surabaya Armuji Selesaikan Masalah Persalinan Seorang Ibu

By Admin Selasa, 4 Feb 2025
Share
Wakil Wali Kota Armuji menggendong bayi dari Ny Siti yang tersandung masalah biaya persalinan.
Wakil Wali Kota Armuji menggendong bayi dari Ny Siti yang tersandung masalah biaya persalinan.

SURABAYA, Slentingan.com – Wakil Wali Kota Surabaya, Armuji, tidak hanya dikenal sebagai sosok pribadi yang dikenal dikenal dekat dengan masyarakat, tetapi juga tanggap terhadap penyelesaian persoalan masyarakat yang ada.

Mulai urusan perbaikan fasilitas umum, pelanggaran perda hingga urusan warga sakit ataupun tertimpa kesulitan dan kesusahan yang lain.

Baru-baru ini Armuji mendatangi sebuah klinik bersalin, setelah mendapatkan laporan dari Daniel Lukas Rorong, seorang yang aktif mendampingi masalah sosial di masyarakat.

Daniel menyampaikan bahwa salah seorang warga Tambak Asri, Krembangan, Surabaya bernama Siti dan bayinya tidak bisa pulang ke rumah karena belum menyelesaikan administrasi persalinan di sebuah klinik bersalin .

Sontak saja Armuji menindaklanjuti laporan ini, bersama dengan Lurah setempat mendatangi klinik tersebut.

Baca Juga:  Marak Aksi Penipuan, Wawali Armuji Minta Polisi Turun Tangan

Setelah melihat dan memastikan kondisi Ibu Siti dan bayinya yang merupakan warga Surabaya itu dalam keadaan baik-baik, kemudian Armuji bertanya mencari tahu duduk persoalan sebenarnya dari Ibu bayi tersebut.

” Bagaimana ceritanya,?,” tanya Armudji kepada Ibu Siti yang saat itu didampingi suaminya.

Bahkan Armuji menyempatkan diri untuk menggendong bayi yang masih berusia beberapa hari tersebut.

Armuji pun menemui penanggung jawab Klinik bersalin untuk menyelesaikan permasalahan. Karena penanggung jawab tidak sedang berada ditempat maka dilakukan dialog lewat Videocall.

Dari dialog , penanggung jawab menyampaikan telah terjadi Miss komunikasi terkait penahanan, karena memang bayi dan ibunya belum waktunya jadwal untuk pulang.

Selain itu kepala klinik menyatakan memiliki kewenangan untuk membebaskan biaya persalinan jika pasien kondisi tidak mampu membayar.

Baca Juga:  Wawali Surabaya Minta Warga Manfaatkan BLT BBM dengan Baik

Keberpihakan Armuji kepada warganya tersebut terlihat jelas saat berdialog dengan kepala klinik bersalin tersebut.

Selain itu memang pasien memang sejak awal masuk klinik tidak menyampaikan kondisi keadaan sebenarnya.

Sebenarnya Wakil Walikota Surabaya yang akrab disapa Cak Ji tersebut siap untuk menyelesaikan biaya administrasi, andaikata harus membayar.

” Saya tidak ingin dowo- dowo ulo, kalau memang perlu menyelesaikan administrasi, saya selesaikan,” begitu jelas Armuji.

Tidak hanya menyelesaikan permasalahan yang ada di klinik bersalin, Armuji juga berusaha menyelesaikan persoalan yang di hadapi oleh warganya tersebut.Yaitu uang pembayaran kost.

Tidak memerlukan waktu lama, dan prosedur berbelit-belit, Armuji tampak memberikan sejumlah uang kepada Ibu tersebut dari kantongnya pribadi.

Baca Juga:  Wawali Armuji Minta Ida Dayak Tak Bikin Resah Warga Surabaya

” Ini buat bayar kost” kata Armuji singkat

Pasangan suami istri yang belum sempat mencatatkan perkawinan secara resmi kepada negara tersebut merasa sangat senang atas upaya yang dilakukan Armuji.

Apalagi sang suami juga sedang tidak bekerja karena barusan di PHK dari pekerjaan sebagai tenaga cleaning service yang digeluti selama ini. HUM/BOY

TAGGED: #armuji, Daniel Lukas Rorong, Persalinan Bayi, Wakil Wali Kota Surabaya
Admin Selasa, 4 Feb 2025 Selasa, 4 Feb 2025
Share this Article
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Telegram
Ad imageAd image
BERITA TERBARU
Kepala Kanwil Kemenkumham Jatim, Haris Sukamto, menyaksikan Direktur Kekayaan Intelektual, Razilu menyerahkan sertifikat paten kepada warga Malang.
Kemenkum Jatim Gaspol Lindungi Warisan Lokal Lewat Indikasi Geografis
Sabtu, 28 Jun 2025
Wamen Ossy Darmawan, melakukan peninjauan ke Kantor Pertanahan (Kantah) Kota Denpasar.
Tinjau Kantah Kota Denpasar, Wamen ATR/Waka BPN Tekankan Pentingnya Budaya Melayani
Sabtu, 28 Jun 2025
Ketua Komisi A DPRD Surabaya, Yona Bagus Widyatmoko
DPRD Surabaya Warning Pansel Sekda: Jangan Jadi Ajang Bagi-Bagi Kursi Politik!
Sabtu, 28 Jun 2025
Kepala Badan Intelijen Negara Daerah (Kabinda) Maluku Utara, Laksma TNI Moch. Hamzah S. W., S.E bersama Kakanwil Ditjen Imigrasi Maluku Utara, Mohammad Ridwan.
Silaturahmi Berbuah Strategi: Imigrasi Malut Gandeng Kabinda Perkuat Lini Depan Keamanan
Sabtu, 28 Jun 2025
Ad imageAd image
Ad imageAd image

NASIONAL

Adies Kadir, Wakil Ketua DPR RI, juga anggota Tim Pengawas Haji DPR RI.

Temukan Sejumlah Masalah, Timwas DPR RI Siapkan Evaluasi Menyeluruh Pelaksanaan Haji 2025

Rabu, 11 Jun 2025
Wali Kota Surabay Eri Cahyadi memberikan keterangan kepada wartawan soal Covid-19.

Kementerian Kesehatan Terbitkan SE Covid-19, Wali Kota Eri Cahyadi Imbau Pakai Masker

Selasa, 3 Jun 2025
Wakil Ketua DPR RI, Adies Kadir dari Fraksi Partai Golkar.

Jelang Puncak Haji, DPR RI dan Kemenag Gelar Rapat Koordinasi Bahas 3 Masalah Krusial

Senin, 2 Jun 2025
Jan Hwa Diana dikeler ke ruang penyidik Subdit Renakta Ditreskrimum Polda Jatim

Jan Hwa Diana Tahan Ratusan Ijazah Sejak 2019, Sebagai Jaminan Selama Bekerja

Minggu, 25 Mei 2025

BERITA POPULER

Silaturahmi Berbuah Strategi: Imigrasi Malut Gandeng Kabinda Perkuat Lini Depan Keamanan

DPRD Surabaya Warning Pansel Sekda: Jangan Jadi Ajang Bagi-Bagi Kursi Politik!

Kemenkum Jatim Gaspol Lindungi Warisan Lokal Lewat Indikasi Geografis

Tinjau Kantah Kota Denpasar, Wamen ATR/Waka BPN Tekankan Pentingnya Budaya Melayani

Berita Menarik Lainnya:

Kepala Kanwil Kemenkumham Jatim, Haris Sukamto, menyaksikan Direktur Kekayaan Intelektual, Razilu menyerahkan sertifikat paten kepada warga Malang.

Kemenkum Jatim Gaspol Lindungi Warisan Lokal Lewat Indikasi Geografis

Sabtu, 28 Jun 2025
Wamen Ossy Darmawan, melakukan peninjauan ke Kantor Pertanahan (Kantah) Kota Denpasar.

Tinjau Kantah Kota Denpasar, Wamen ATR/Waka BPN Tekankan Pentingnya Budaya Melayani

Sabtu, 28 Jun 2025
Ketua Komisi A DPRD Surabaya, Yona Bagus Widyatmoko

DPRD Surabaya Warning Pansel Sekda: Jangan Jadi Ajang Bagi-Bagi Kursi Politik!

Sabtu, 28 Jun 2025
Kepala Badan Intelijen Negara Daerah (Kabinda) Maluku Utara, Laksma TNI Moch. Hamzah S. W., S.E bersama Kakanwil Ditjen Imigrasi Maluku Utara, Mohammad Ridwan.

Silaturahmi Berbuah Strategi: Imigrasi Malut Gandeng Kabinda Perkuat Lini Depan Keamanan

Sabtu, 28 Jun 2025

© 2023 - Slentingan.com

  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Kerjasama dan Iklan
  • Pedoman Media Siber
Selamat Datang!

Sign in to your account

Lost your password?